Kolaborasi Majukan Pertanian Bersama Kpl UPT Balai Penyuluhan Pertanian Kanreapia
Salah Satu anugrah terindah yang di Miliki Kanreapia adalah adanya kantor Balai Penyuluhan Pertanian Kanreapia, terdapat fasilitas yang mampu memberikan dukungan untuk memajukan pertanian, di bawah kepemimpinan Ibu Sahria SP, sebagai Kepala UPT BPP Kanreapia, pertanian dataran tinggi kabupaten Gowa semakin memiliki daya tarik dan kemajuan
Bersama - Sama memajukan Pertanian melalui Kolaborasi, Kampung Berseri Astra Kanreapia juga semakin mudah untuk melakukan banyak kegiatan - kegiatan karena tujuan kita sama, yakni memajukan desa dan pertanian.
0 Reviews